Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama

Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama

Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama. Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama Merupakan salah satu resep kue khas Bengkulu. Kue Bolu koja ini mempunyai tekstur yang sedikit kenyal dan lembut sehingga di sukai banyak orang baik anak-anak, remaja sampai orang tua pun menyukainya.

Nah, bagi Anda yang ingin Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama ini sendiri dirumah tapi tidak tahu resepnya. Tenang saja..karena berikut ini merupakan Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama yang bisa Anda coba. Yuk langsung saja simak resepnya!

Anda pasti suka:  Resep Masakan Sate Kambing Saus Pedas Mantap

Berikut ini Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama:

Bahan-bahan:

  • 2,5 gelas tepung terigu
  • 4 gelas santan dan daun pandan (1 butir kelapa parut blender dengan daun pandan)
  • 1,5 gelas gula pasir
  • 2 butir telur
  • 3 sendok makan margarin (cairkan)
  • 1 bungkus agar agar
  • 5 sendok makan sagu (peres)

Cara Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama:

  1. Campur tepung terigu, sagu, agar agar bubuk.
  2. Kocok gula dan telur sampai rata. Masukkan campuran tepung sedikit sedikit selingi dengan air santan. Aduk rata sampai semua bahan tepung dan santan habis. Terakhir masukkan margarin cair.
  3. Tuang adonan dalam loyang yang sudah dioles margarin dan tabur tepung. Panggang dalam oven yang sebelumnya sudah dipanaskan. Proses memanggang antara 1-1,5 jam dengan api sedang. Tes tusuk untuk memastikan kematangan kue.
Anda pasti suka:  Resep Sayur Rebung Bumbu Kuning Paling Lezat

Tips Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama:

  1. Adonan sedikit cair.
  2. Setelah bolu matang dinginkan baru dikeluarkan dari loyang, simpan dalam kulkas untuk lebih nikmat saat disantap.
  3. Adonanya cukup dikocok sampai tercampur rata tidak perlu sampai ngembang.
  4. warna Pandan hanya untuk mendapatkan aromanya saja, untuk warna bisa pakai pewarna atau pasta.
Anda pasti suka:  Resep Kue Bolu Kukus Pelangi

Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama

Nah, itulah Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama yang bisa Anda coba dirumah. Dengan Resep Membuat Kue Bolu Koja yang Lembut dan Tahan Lama ini Anda tidak perlu jauh-jauh pergi ke kota Bengkulu bukan? karena Anda bisa membuatnya sendiri di rumah kapan Anda mau 🙂 Selamat mencoba !

Silahkan Komen Disini